Cara membuat tag Cloud

Jumat, 16 Januari 2009
Berita gembira buat kamu nih kamu pasti seneng banget deh lihat tutorial yang kali ini soalnya apa? yah kita bikin label yang menggunakan tag cloud yah kayak yang aku gunakan saat ini.pasti pengen donk.selain bagus untuk tampilan bagus juga buat link.kalo kamu pengen label tag cloud yang aku gunakan di blog ini nih tutorialnya ada di bawah ini..

1. Masuk dulu ke akun bloger kamu,pilih tata letak lalu pilih elemen halaman

2. Lalu tambah gadget,PIlih aja label

3. OK kita mulai buat tag cloud

4. kamu cari dulu kode ini <b:section class='sidebar' id='sidebar' preferred='yes'>

5. Udah ketemu? kalo belum ketemu pake aja ctrl + F bagi kamu yang menggunakan mozilla jadi lebih cepet deh nemuinnya.

6. Tambahkan kode di bawah ini di bawah kode <b:section class='sidebar' id='sidebar' preferred='yes'>



<b:widget id='Label99' locked='false' title='Labels' type='Label'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<script src='http://halotemplates.s3.amazonaws.com/wp-cumulus-example/swfobject.js' type='text/javascript'/>
<div id='flashcontent'>Blogumulus by <a href='http://www.roytanck.com/'>Roy Tanck</a> and <a href='http://www.bloggerbuster.com'>Amanda Fazani</a></div>
<script type='text/javascript'>
var so = new SWFObject("http://halotemplates.s3.amazonaws.com/wp-cumulus-example/tagcloud.swf", "tagcloud", "240", "300", "7", "#ffffff");
// uncomment next line to enable transparency
//so.addParam("wmode", "transparent");
so.addVariable("tcolor", "0x333333");
so.addVariable("mode", "tags");
so.addVariable("distr", "true");
so.addVariable("tspeed", "100");
so.addVariable("tagcloud", "<tags><b:loop values='data:labels' var='label'><a expr:href='data:label.url' style='12'><data:label.name/></a></b:loop></tags>");
so.addParam("allowScriptAccess", "always");
so.write("flashcontent");
</script>
<b:include name='quickedit'/>
</div>
</b:includable>
</b:widget>




7.Tinggal di simpen deh.tuh ada tombol save nya...


Catatan buat kamu

Default Tag Cloud tersebut berukuran 240 x 300 px dengan warna tulisan tag adalah hitam. sesuaikan sendiri yah ukurannya








3 comments:

  1. Anonim mengatakan...

    bro mau nanya?
    script udah kepasan, tp yg kluar cmn kotak putih. blank. apa karna pake Opera? ada saran?

  2. Tegar Abdullah mengatakan...

    @ Ayoeba : Silahkan coba pakai browser mozilla mas,:)

  3. dija mengatakan...

    salam sejahtera....untuk nampak lebih mudah difahami saya cadangkan tambah gambar contoh apa yg dimaksudkan...saya pun tak mengerti apa itu yg dikatakan link tombol dan macam istilah2 computer, jadi kalau ada gambar lebih mudah difahami..saya kan orang malaysia

Posting Komentar

Silahkan komentar di blog dofollow ini.Boleh berkomentar asal jangan spam ( Tidak sesuai dengan isi blog )Untuk komentar yang cuma Spam dan sedikit terpaksa saya Hapus ^_^

 
Adformat designed by Simon Pilkington